Jumat, November 22, 2024

Danramil 1005-09/Anjir Pasar Hadiri Rapat Tentang Capaian Vaksinasi Covid-19

More articles

Marabahan,Metrotalenta.online–Danramil 1005-09/Anjir Pasar Peltu Haris beserta bersama Forkopimcam dan koordinasi Forkopimcam Kec. Anjir Pasar. Agenda rapat membahas tentang capaian vaksinasi Covid-19 diwilayah Kec. Anjir.Selasa(02/11/2021)

Hadir dalam kegiatan, Camat Anjir Pasar M. Husaini, S. Sos, M. Si, Plh. Danramil 1005-09/Ajp, Kapolsek Anjir Pasar diwakili oleh Kanit Intel Aiptu Sambas, Ka UPT Puskesmas Anjir Pasar Amir Husen, SE, Mph, Ka KUA Kec. Anjir Pasar Badrun, Kasi Trantib Ibu Rusitah.

Dari Ka UPT Puskesmas menyampaikan Nakes siap melayani vaksinasi 300 org/hari, dengan catatan masyarakat sdh siap dan NIK nya sdh ter input, Akan melibatkan Tokoh Agama, Tokoh Masyarakat, Kepala Desa sampai tingkat RT utk melaksanakan sosialisasi kepada masyarakat sehingga masyarakat benar2 paham pentingnya vaksin utk kekebalan kelompok.

Dari pihak KUA akan mendukung dengan melaksanakan sosialisasi kepada masyarakat pada saat kegiatan-kegiatan majelis taklim di wilayah Kec. Anjir Pasar. Memberdayakan Babinsa dan

Dalam rapat tersebut Danramil 1005-09/Anjir Pasar menyampaikan kepada seluruh peserta rapat Babinsa dan Bhabinkamtibmas utk melaksanakan inventarisasi masyarakat calon pasien penerima vaksin Covid-19 diwilayah Binaan masing-masing, Forkopimcam akan menerbitkan Surat Edaran yg akan disebarkan di desa2 wilayah Kec. Anjir Pasar, guna meningkatkan animo masyarakat agar mau melaksanakan vaksin.
(Pendim 1005)

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

iklan

iklan

Latest