spot_img
spot_img
BerandaDPRD PROV SUMBARKETUA DPRD SUMBAR : BAYAR PAJAK BUKAN BEBAN MELAINKAN GOTONG ROYONG MODERN...

KETUA DPRD SUMBAR : BAYAR PAJAK BUKAN BEBAN MELAINKAN GOTONG ROYONG MODERN MEMBANGUN SUMBAR

Metrotalenta.online.-Ketua dprd provinsi sumatera barat ,Muhidi menegaskan bahwa sentuhan digitalisasi di sektor pajak harus berjalan seiring dengan transformasi pola pikir masyarakat .

Menurutnya keberhasilan optimalisasi pendapatan asli daerah ( PAD ) tidak hanya ditentukan oleh kecanggihan teknologi tetapi juga oleh kesadaran kolektif bahwa pajak merupakan bentuk partisipasi aktif warga dalam pembangunan .

Ia menjelaskan ketika tingkat kepatuhan masyarakat dalam membayar pajak , semakin tinggi pemerintah memiliki ruang fiskal yang lebih luas untuk merealisasikan program program prioritas .

Pajak yang dibayarkan oleh masyarakat kata Muhidi akan kembali dalam bentuk pembangunan yang langsung dirasakan manfaatmya .mulai dari perbaikan jalan ,pembangunan sekolah hingga peningkatan layanan publik .

Gubernur Sumbar Mahyeldi menegaskan bahwa gebyar pajak tidak hanya menjadi ajang penghargaan bagi wajib pajak tetapi juga momentum memperkuat tata kelola keuangan daerah berbasis digital .

” Kami percaya keberhasilan optimalisasi pendapatan asli daerah ( PAD ) sangat ditentukan oleh kualitas sinergi lintas sektor ini .” Tegas Mahyeldi . ( Sony )

Must Read
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
Related News

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini