Dalam rangka mendukung program Sumbar Sadar Vaksin Tahun 2021, Bupati, Wakil Bupati, Kapolres Solok Selatan dan OPD terkait gencar melaksanakan monitoring pelaksanaan vaksinasi ke beberapa titik lokasi vaksinasi di Solok Selatan (6/11/2021). Lokasi vaksinasi yang dikunjungi hari ini adalah RTH...
Solsel,metrotalenta.online — Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) Sumatera Barat Hendra memberikan apresiasinya atas capaian vaksinasi Covid-19 di Solok Selatan.Hal tersebut disampaikannya ketika menghadiri hiburan KIM di yang diselenggarakan Polsek Sangir Batang Hari (SBH) di halaman mapolsek setempat, Sabtu malam...