Selasa, Desember 10, 2024

Sekdako Sawahlunto, Lantik Pejabat Penyesuaian Jabatan Fungsional PNS

More articles

Sawahlunto,metrotalenta.online–Sekdako Sawahlunto, Lantik Pejabat Penyesuaian Jabatan Fungsional PNS,Sekretaris Daerah Kota Sawahlunto Dr.dr. Ambun Kadri, MKM, melakukan pelantikan dalam penyesuaian jabatan fungsional PNS di lingkungan Pemko Sawahlunto, pada Jum’at 31 Maret 2023 di Balaikota.

Pejabat fungsional yang dilantik tersebut adalah Analis Hukum Ahli Muda Bagian Hukum Setdako Sawahlunto atas nama Ely Noviza.

Sekda Ambun Kadri menyampaikan pesan agar pejabat fungsional yang dilantik itu dapat menjalankan amanah dengan baik dan menerapkan regulasi-regulasi yang berlaku.

“Selamat mengemban amanah jabatan baru dalam penyesuaian jabatan fungsional. Mari berikan kontribusi terbaik bagi pembangunan kota dan pelayanan masyarakat,” kata Sekda Ambun Kadri.

*marjafri

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

iklan

iklan

Latest